You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
50 Petugas Gelar Kegiatan Tertib Trotoar di Jl Latumenten
.
photo Folmer - Beritajakarta.id

50 Petugas Gelar Kegiatan Tertib Trotoar di Jl Latumenten

Sebanyak 50 petugas gabungan Satpol PP dan Suku Dinas Perhubungan Jakarta Barat, Sabtu (14/10), menggelar kegiatan tertib trotoar di sepanjang Jalan Raya Latumenten, Tambora.

Kami akan terus, menggelar penertiban

Camat Tambora, Djaharudin mengatakan, dalam kegiatan ini petugas menindak tujuh unit sepeda motor, empat gerobak dan tiga lapak pedagang yang melanggar Peraturan Daerah Nomor 8 Tahun 2007 perihal Ketertiban Umum dan Intruksi Gubernur Nomor 99 Tahun 2017 tentang Bulan Tertib Trotoar.

"Kami akan terus menggelar penertiban serta mengimbau pedagang agar tidak berjualan atau memarkir kendaraan bermotor di atas trotoar," ucapnya.

91 Kendaraan Bermotor Ditindak di Taman Sari

Ivand Sigiro, Kasatpol PP Kecamatan Tambora menambahkan, warga dan pedagang yang terjaring dalam kegiatan tertib trotoar ini dikenakan sanksi sesuai aturan yang berlaku.

"Rencana sidang tipiring akan digelar pada 25 Oktober mendatang di RPTRA Kalijodo,"  tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1139 personTiyo Surya Sakti
  2. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1097 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. KUA-PPAS APBD Tahun Anggaran 2025 Disepakati Sebesar Rp 91,1 Triliun

    access_time28-10-2024 remove_red_eye988 personDessy Suciati
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye962 personDessy Suciati
  5. Posko Bersama Pilkada Jakarta di Kepulauan Seribu Resmi Beroperasi

    access_time27-10-2024 remove_red_eye891 personBudhi Firmansyah Surapati